Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP

14-02-2018 11:31:26, Dibaca: 7722


Laporan rekap stok digunakan user untuk melihat data persediaan berserta jumlah barang dari suatu gudang/outlet dan serial number. Berikut ini cara melihat laporan rekap stok detail per SN/IMEI pada sistem ERZAP.
 

Langkah - langkahnya adalah sebagai berikut:

 

  1. Akseslah menu Inventori > Laporan > Rekap Stok



     
  2. Berikut ini merupakan tampilan awal rekap stok pada ERZ4P



     
  3. Selanjutnya, inputkan data mulai dari memilih 'Outlet lalu', sebagai contoh kami memilih outlet 'Corporatian', kemudian pilih 'Tipe Rekap' yang anda inginkan seperti dengan menggunakan 'S/N', Bila semua data sudah terisi klik 'Filter'.

     
  4. Kemudian ERZ4P akan menampilkan laporan rekap stok sesuai dengan data yang diinputkan sebelumnya, seperti gambar dibawah ini.

     
  5. Terakhir, anda dapat mencetak laporan tersebut, menguduhnya kedalam format PDF, dan mengirimkan ke email dengan menu-menu yang disediakan pada bagian kiri.


Sekian tutorial 'Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP' dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.

Belum punya akun ERZ4P ? daftarkan usaha anda sekarang juga.

Fitur Multi Satuan Erzap

08-07-2021 - Dibaca: 7790 kali.
Erzap kini telah merilis fitur Multi Satuan yang dapat mempermudah anda untuk mengelola Stok Barang yang memiliki banyak satuan untuk satu produk. Fitur ini cocok digunakan untuk anda yang membeli barang dalam satuan besar dan dijual kembali dalam satuan kecil seperti yang ditemukan di usaha Grosir, Pengecer, atau Agen.
Baca selengkapnya...

Instalasi Erzap Android pada PC menggunakan Emulator Nox Player

01-05-2019 - Dibaca: 11044 kali.
Erzap juga memiliki POS versi Android yang dapat menghandle Transaksi dengan cepat dan efektif.  POS versi Android Erzap hanya dapat digunakan pada OS Android, akan tetapi anda dapat menggunakan POS Erzap Android ini pada PC melalui Emulator karena Erzap Android dapat digunakan secara efektif menggunakan Keyboard pada PC Kasir anda
Baca selengkapnya...

Penerapan Konsinyasi Penjualan pada Erzap

30-10-2017 - Dibaca: 17544 kali.
Berikut adalah tutorial penerapan sederhana ERZ4P pada industri fashion yang dimana user dapat melakukan sistem konsinasi pada penjualan
Baca selengkapnya...

Sinkronisasi TikTok Shop

28-04-2023 - Dibaca: 4272 kali.
TikTok Shop adalah platform perdagangan elektronik yang terintegrasi dengan aplikasi TikTok. Seperti yang kita tahu, keunggulan dari TikTok Shop adalah kemampuannya untuk memungkinkan pengguna TikTok untuk menjual produk mereka langsung dari aplikasi, memungkinkan mereka untuk memanfaatkan basis penggemar mereka untuk memperluas jangkauan produk mereka. Dalam Fitur Omni Channel Erzap ini, anda dapat melakukan sinkron produk antara TikTok Shop dengan Sistem Erzap. Tujuan dari sinkronisasi ini adalah agar anda dapat mengelola Data Produk pada TikTok Shop menggunakan Sistem Erzap.
Baca selengkapnya...

Punya Bisnis Tempat Makan? Berikut Ini Pajak yang Harus Anda Ketahui!

03-01-2022 - Dibaca: 4196 kali.
Punya Restoran di Bali? Dapatkan software ERP ERZAP untuk manajemen bisnis Anda! Sudah terintegrasi dengan sistem Akunting dan POS.
Baca selengkapnya...

Melihat Rekap Stok Detail per Serial Number/IMEI pada Sistem Toko HP - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

melihat hasil laporan rekap, rekap stok, menggunakan serial number/imei

Laporan rekap stok digunakan user untuk melihat data persediaan berserta jumlah barang dari suatu gudang/outlet dan serial number