Fitur Nota Closing

16-08-2021 11:38:45, Dibaca: 3447



Buat Nota Closing Ngga Pake Ribet!


Nota Closing

Nota Closing adalah Nota yang berisi informasi Total Penjualan per Sesi Kasir. Nota ini dapat mempermudah proses rekap dan mencegah tindakan kecurangan yang dapat dilakukan oleh Oknum Kasir yang nakal.

Cetak Nota Closing

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas. Lalu, Kasir dapat mencetak laporan closing atas sesi tugas yang sudah dilalui.

Video Tutorial

Simak Video berikut untuk mempelajari cara memulai Sesi Kasir, Menutup Sesi Kasir, dan Mencetak Nota Closing.


 


Selesai!

Sekian Artikel Fitur Nota Closing dari kami. Selamat mencoba! Gunakan fitur ini untuk memaksimalkan Efisiensi dan Efektifitas Bisnis anda!

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

Tutorial Pemesanan Menu Restoran melalui QR Code Pada Erzap ERP

12-06-2023 - Dibaca: 2228 kali.
Pemesanan menu melalui QR Code telah menjadi fenomena yang semakin popular di industri restoran modern. Metode ini memungkinkan pelanggan untuk menikmati pengalaman yang lebih efisien dan bebas kontak, menggantikan menu fisik tradisional dengan QR Code yang dapat dipindai menggunakan smartphone.
Baca selengkapnya...

Tutorial Hutang Beban Erzap ERP

27-03-2024 - Dibaca: 2227 kali.
Fitur Hutang Beban memungkinkan pengguna untuk mencatat transaksi hutang yang bukan berasal dari transaksi pembelian dan bersifat beban, tanpa menambah nilai kas atau bank secara langsung. Dengan fitur Hutang Beban Erzap ERP, pengguna memiliki kemampuan untuk mencatat dan mengelola transaksi hutang yang bukan berasal dari pembelian barang atau jasa, namun merupakan beban bagi perusahaan. Anda dapat menggunakan fitur ini untuk memantau dan mengelola kewajiban keuangan perusahaan Anda dengan lebih efisien
Baca selengkapnya...

Menggunakan Fitur Stok Masuk

27-07-2018 - Dibaca: 8251 kali.
Stok masuk merupakan proses penyesuaian stock dengan menambahkan kuantiti barang. Hal ini sama halnya dengan proses Penyesuaian Stok namun lebih spesifikasi pada penambahan kuantiti suatu barang / item.
Baca selengkapnya...

Fitur Duplikasi Penjualan ERZAP

18-01-2019 - Dibaca: 5780 kali.
Anda mungkin kerap menjumpai customer anda membeli barang/produk yang sama setiap mereka berbelanja di Outlet anda. Kasir anda mungkin hafal dengan daftar belanjaan customer tersebut, tetapi bukankah sedikit membosankan untuk menginput orderan yang sama setiap harinya dari orang yang sama ?? Maka dari itu, kali ini ERZAP merilis fitur Duplikat Penjualan. Dengan Fitur ini, anda dapat melakukan penjualan yang sudah pernah dilakukan tanpa harus menginput produk satu persatu lagi.
Baca selengkapnya...

Strategi Marketing Bisnis Selama Hari Raya Idul Fitri

03-04-2023 - Dibaca: 2862 kali.
Meta deskripsi untuk artikel tentang strategi marketing bisnis selama Hari Raya Idul Fitri: Artikel ini membahas tentang strategi pemasaran bisnis yang efektif selama Hari Raya Idul Fitri, mulai dari social media marketing, promosi diskon, hingga program loyalitas untuk pelanggan. Dalam artikel ini, Anda akan menemukan berbagai strategi pemasaran yang dapat diterapkan oleh para pelaku usaha untuk meningkatkan penjualan selama momen Lebaran.
Baca selengkapnya...

Fitur Nota Closing - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

pos, sistem pos, aplikasi pos

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas.